Yayasan UMMAHAT

Yayasan UMMAHAT
(Bina Ibu, Balita dan Remaja)                   
Alamat/Address: Jalan Tgk Chik Di Lamyong Sektor Selatan A4, Darussalam, Banda Aceh 23111, Daerah Istimewa Aceh;  
 
Telp.: (0651) 53187; Contact person: Drs. M. Hasan Basry, MA (Ketua Yayasan)

Latar belakang dan tujuan: Lembaga yang berdiri tanggal 4 Mei 1988 ini, dilatarbelakangi oleh keprihatinan karena melihat kemampuan masyarakat terpencil yang berada di daerah perbatasan sangat lamban mengembangkan upaya-upaya di bidang sosial budaya ekonomi dengan fasilitas dari pemerintah. Selain itu anak-anak dan remaja Islam kurang mendapat bimbingan ke-Islam-an, termasuk kesadaran berbangsa, bernegara dan. Sedangkan tujuan lembaga ini ialah terciptanya kesejahteraan sosial ekonomi, kesehatan, kecerdasan, keterampilan dan ketaqwaan masyarakat melalui kelompok-kelompok binaan.
Bidang dan bentuk kegiatan: Bidang kegiatan utama lembaga ini adalah soal anak dan kajian agama, ditunjang dengan pengembangan dakwah. Bidang-bidang kegiatan tersebut diwujudkan melalui berbagai bentuk kegiatan, yakni pendidikan dan pelatihan, serta pengembangan dan pendampingan masyarakat sebagai bentuk kegiatan utama. Sementara bentuk kegiatan penunjangnya adalah seminar, diskusi dan lokakarya.
Program: Pernah melaksanakan program-program pengem­bangan anak, wanita, remaja, dan pendidikan dasar-dasar Al Quran bagi anak dan remaja, sejak 1994 sampai 1998.
Sumber dana: Selain dari iuran dan sumbangan anggota, lembaga ini juga memperoleh bantuan dari pemerintah (Bina Sosial Kantor Gubernur) dan bantuan badan-badan dalam negeri non pemerintah (BAZIS Propinsi Daerah Istimewa Aceh, BDI PT ARUN NGI Co., dan BAZIS Fakultas Ekonomi, Universitas Syiah Kuala).
Keanggotaan dan wilayah kerja: Lembaga ini tercatat sebagai salah satu anggota Forum LSM Propinsi Daerah Istimewa Aceh. Sedangkan wilayah kerja lembaga ini meliputi Kabupaten Aceh Selatan, Kabupaten Aceh Timur, Kabupaten Simeulue, dan Kabupaten Aceh Tenggara.
Staf: Lembaga ini mempunyai 2 staf tetap dan 1 staf tidak tetap, dibantu oleh 3 orang staf profesional dan 2 orang staf administrasi.
Background and purpose: The purpose of this foundation which was founded on May 4, 1988 is to create community’s social and economic welfare, to improve their health condition, intellectuality, skill and their belief in God through the groups empowerment. The background of this foundation is realization of the low ability of the remote area community living in the boundaries and they are very slow in making efforts in social, cultural and economic sectors with the facilities from the government. Besides, the Moslem children and adolescents are lack of religious guidance, including the awareness as part of the nation and the state based on Pancasila.
Area and form of activities: The main activities of this foundation are childcare and religion studies and those are supported by religious lectures. The implementation of those activities is in the form of education and training and community development and assistance along with seminar, discussion and workshop.
Program: They have done several programs, such as, child, women, adolescent development and basic education of Qoran for children and adolescents since 1994-1998.
Funding sources: The funding of this foundation comes from membership fee and donations from members, government assistance (Social Affairs Bureau of the Governor Office) and financial help from domestic non-governmental agencies (BAZIS Aceh Province, BDI PT Arun NGI Co. and BAZIS of Faculty of Economy of Syiah Kuala University)
Membership and working area: This foundation is a member of NGOs Forum of Aceh province. This foundation works in South Aceh district, East Aceh district, Simeulue district and Southeast Aceh district.  
Staff: This foundation is managed by 2 full-time staffs and 1 part-time staff. They are assisted by 3 professional and 2 staffs who are in charge of the administration.

Postingan terkait: